Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Diponegoro
mempersembahkan Visiting Professor dengan tema:

“Why did People Write in the Malay-Speaking World?”

Menulis menjadi bukti mendalam evolusi intelektual manusia. Masyarakat Dunia Melayu sendiri muncul ke tengah peradaban dunia dengan paradigma kebudayaan menulisnya. Visiting Professor kali ini akan mengeksplorasi mengapa bangsa Melayu menekankan pada kebudayaan menulis yang diwarnai penaklukan, perdagangan, transformasi agama, dan gejolak intelektual dalam lintasan sejarahnya.

Kami mengundang Anda untuk bersama-sama mengungkap narasi menawan kata-kata tertulis di dunia berbahasa Melayu yang senantiasa berkontribusi terhadap pemahaman kita tentang kehidupan umat manusia dan pencarian abadinya akan pengetahuan.

Acara akan dilangsungkan secara daring (online) dengan pembicara:

Prof. Dr. Elsa Clavé (Universität Hamburg)

🗓 Hari/Tanggal : Jumat, 21 Juni 2024
⏰ Waktu : 14.00 – 16.10 WIB
💻 Zoom Meeting ID : 910 8995 3190
Passcode : FIB2024

Tautan Registrasi : https://bit.ly/RegVP2024
Tautan Zoom: https://undip-ac-id.zoom.us/j/91089953190?pwd=L080TU3LCmTQppttdvxOxuiEVmDTaD.1
Virtual Background: https://bit.ly/VB_VP2024
Narahubung : Ikom (085259699793)